Contoh Tujuan Pembelajaran, Alur Tujuan Pembelajaran, dan Modul Ajar Mapel Akidah Akhlak Fase B Kelas 3 dan 4 MI - Berbagi Ilmu

Berbagi Ilmu

Contoh Tujuan Pembelajaran, Alur Tujuan Pembelajaran, dan Modul Ajar Mapel Akidah Akhlak Fase B Kelas 3 dan 4 MI

 


Tujuan Pembelajaran

 

Mata Pelajaran

:

Akidah Akhlak

Satuan Pendidikan

:

Madrasah Ibtidaiyyah

Fase

:

B

Kelas        

:

3 dan 4 MI

Tahun Pelajaran

:

2023/2024

Penyusun

:

Antonio, S.Pd


 

NO

 

ELEMEN

CAPAIAN PEMBELAJARAN

 

KOMPETENSI

 

MATERI

 

TUJUAN PEMBELAJARAN

1

Akidah

Peserta didik mampu memahamsifat- sifat Allah, makna asma al-husna (arRazzaq al-wahab, al-Kabir, al-’Adhim, al-Malik, aI-Aziz, al- Quddus, as- Salam dan aI Mu’min dan asma’ aI-husna yang lainnya), mengenal kitab- kitab Allah Swt., nabi dan rasul-Nya,  sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

Memahami, Mengenal

·      Sifat-sifat Allah Swt.

·      Asma' al-husna  (ar-Razzaq al wahab, al- Kabir, al- Adhim, al Malik, aI-Aziz, al Quddus, as- Salam dan aI-Mu’min dan asmaaI- husna yang lainnya).

·      Mengenal kitab-kitab Allah Swt.

·      Mengenal nabi dan rasul-Nya

·      Memahami sifat-sifat Allah Swt. sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

·      Memahami makna makna asma al-husna (ar- Razzaq al-wahab, al- Kabir, al- ’Adhim, al-Malik, aI- Aziz, al-Quddus, as- Salam dan aI- Mu’min dan asma’ aI-husna yang lainnya) sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

·      Mengenal kitab-kitab Allah Swt. sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

·      Mengenal Nabi dan Rasul-Nya. sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah

2

Akhlak

Peserta didik terbiasa mengucapkan kalimah tayyibah subhanallah, Allahu Akbar, masya Allah, mempraktikkan sikap bersyukur, pantang menyerah, pemberani,  tolong-menolong, amanah, dan mampu menghindari  sikap  nifak, kikir dan  kufur  nikmat  sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari-hari.

Mengucapkan, Mempraktekkan, Menghindari

·      Kalimah tayyibah subhanallah, Allahu Akbar, masya  Allah.

 

 

 

 

·      Akhlak terpuji (sikap bersyukur, pantang menyerah, pemberani, tolong-menolong, amanah)

·      Akhlak tercela (nifak, kikir dan  kufur  nikmat)

·      Terbiasa mengucapkan kalimah tayyibah subhanallah, Allahu Akbar, masya  Allah sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari- hari.

·      Mempraktikkan sikap bersyukur, pantang menyerah, pemberani, tolong-menolong, amanah sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari-hari.

·      Menghindari  sikap  nifak, kikir dan  kufur  nikmat  sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari- hari.

3

Adab

Peserta  didik membiasakan

adab  kepada kedua orang tua, guru, dan teman dalam

kehidupan sehari-hari sebagai

upaya mewujudkan

hubungan     sosial   yang

harmonis dalam kebinekaan

berbangsa dan bernegara.

Membiasakan

Adab  kepada kedua orang

tua, guru, dan teman dalam kehidupan sehari-hari

·      Membiasakan adab  kepada kedua orang tua dalam  kehidupan sehari- hari sebagai upaya mewujudkan hubungan     sosial   yang harmonis dalam kebinekaan  berbangsa dan bernegara.

·      Membiasakan adab  kepada guru dalam  kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan hubungan     sosial   yang harmonis dalam kebinekaan  berbangsa dan bernegara.

·      Membiasakan adab  kepada teman dalam  kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan hubungan     sosial   yang harmonis dalam kebinekaan  berbangsa dan bernegara.

4

Kisah

Teladan

Peserta didik mampu meneladani perilaku positif melalui kisah Nabi Ismail a.s dan persahabatan Nabi Muhammad Saw. dengan Abu Bakar ash-Shiddiq dalam kehidupan sehari-hari, sebagai inspirasi dalam menghadapi tantangan kehidupan masa kini dan masa yang akan  datang agar bahagia dunia akhirat.

Meneladani

·      Kisah Nabi Ismail a.s

·      Kisah persahabatan Nabi Muhammad Saw. dengan Abu Bakar ash- Shiddiq

·           Meneladani kisah Nabi Ismail a.s. sebagai inspirasi dalam menghadapi tantangan kehidupan masa kini dan masa yang akan datang agar bahagia dunia akhirat.

·           Meneladani kisah persahabatan Nabi Muhammad Saw. dengan Abu Bakar ash- Shiddiq sebagai inspirasi dalam menghadapi tantangan kehidupan masa kini dan masa yang akan  datang agar bahagia dunia akhirat.


Alur Tujuan Pembelajaran

 

Mata Pelajaran

:

Akidah Akhlak

Satuan Pendidikan

:

Madrasah Ibtidaiyyah

Fase

:

B

Kelas        

:

3  MI

Tahun Pelajaran

:

2023/2024

Penyusun

:

Nurul Fitriyah, S.Pd


 

Tujuan pembelajaran

 

Materi

 

Kelas

 

Semester

Alokasi waktu

4.1.

Mengenal kitab-kitab Allah Swt. sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

Kitab-kitab Allah

4

1

14 JP

4.2.

Membiasakan adab  kepada guru dalam  kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan     hubungan    sosial   yang harmonis dalam kebinekaan berbangsa dan bernegara.

Adab Kepada Guru

4

1

12 JP

4.3.

Meneladani kisah persahabatan Nabi Muhammad Saw. dengan Abu Bakar ash- Shiddiq sebagai inspirasi dalam menghadapi tantangan kehidupan masa kini dan masa yang  akan  datang agar bahagia dunia akhirat

kisah persahabatan Nabi Muhammad Saw. dengan Abu Bakar

4

1

10 JP

4.4.

Mengenal Nabi dan Rasul-Nya. Sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

Mengenal Nabi dan Rasul

4

2

14 JP

4.5

Membiasakan adab  kepada teman dalam  kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan hubungan sosial   yang harmonis dalam kebinekaan  berbangsa dan bernegara.

adab  kepada teman dalam  kehidupan sehari-hari

4

2

10 JP

4.6

Meneladani kisah Nabi Ismail a.s. sebagai inspirasi dalam menghadapi tantangan kehidupan masa kini dan masa yang akan  datang agar bahagia dunia akhirat.

kisah Nabi Ismail a.s.

4

2

12 JP

Jumlah

 

 

 

72 JP


Alur Tujuan Pembelajaran

 

MatPelajaran

:

Akidah Akhlak

Satuan Pendidikan

:

Madrasah Ibtidaiyyah

Fase

:

B

Kelas        

:

4  MI

Tahun Pelajaran

:

2023/2024

Penyusun

:

Nurul Fitriyah, S.Pd


 

Tujuan pembelajaran

 

Materi

 

Kelas

 

Semester

Alokasi waktu

3.1.

Memahami sifat-sifat Allah Swt. sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi

Sifat-sifat Allah

3

1

10 JP

3.2.

Terbiasa mengucapkan kalimah tayyibah subhanallah, Allahu  Akbar, masya Allah sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari-hari

Subhanallah, Allahu  Akbar, masya Allah

3

1

14 JP

3.3.

Menghindari  sikap  nifak, kikir dan kufur  nikmat  sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari- hari.

Sikap  nifak, kikir dan kufur  nikmat 

3

1

12 JP

3.4.

Memahami makna makna asma al-husna (ar- Razzaq al-wahab, al-Kabir, al- ’Adhim, al-Malik, aI-Aziz, al-Quddus, as- Salam dan aI-Mu’min dan asma’ aI-husna yang lainnya) sebagai landasan dan motivasi beraktivitas agar bernilai ibadah dan berdimensi ukhrawi.

Asma al-husna

3

2

14 JP

3.5

Mempraktikkan sikap bersyukur, pantang menyerah, pemberani,  tolong-menolong, amanah sehingga terbentuk pribadi tangguh dan toleran dalam kehidupan sehari-hari.

Sikap bersyukur, pantang menyerah, pemberani,  tolong-menolong, amanah

3

2

10 JP

3.6

Membiasakan adab  kepada kedua orang tua dalam  kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan hubungan     sosial yang harmonis dalam kebinekaan  berbangsa dan bernegara.

Adab  kepada kedua orang tua

3

2

12 JP

Jumlah

 

 

 

72 JP



Berikut saya sematkan contoh Modul Ajar Akidah Akhlak untuk Fase B

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Contoh Tujuan Pembelajaran, Alur Tujuan Pembelajaran, dan Modul Ajar Mapel Akidah Akhlak Fase B Kelas 3 dan 4 MI"

Posting Komentar